Author name: komunikasi

Siapkan Tim Lolos PKM Pendanaan Dikti, UMS Gelar Konsolidasi Awal

Pengumuman hasil Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) yang didanai oleh Kementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan tinggi (Kemenristekdikti) telah diterima sejak Selasa (03/04/2018). Menindaklanjuti hasil tersebut, Kemahasiswaan UMS langsung menggelar kegiatan Konsolidasi Awal PKM yang Lolos Didanai Dikti Tahun 2018, Selasa (17/08/2018). Kegiatan konsolidasi awal ini bertujuan untuk mengumpulkan para perwakilan anggota dari 52 tim yang lolos […]

Siapkan Tim Lolos PKM Pendanaan Dikti, UMS Gelar Konsolidasi Awal Read More »

Lolos Seleksi PKM 5 Bidang Tahun Pendanaan 2018, UMS Tempati Ranking 2 se-PTS

Prestasi di bidang akademik kembali diraih oleh Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS). Kali ini adalah prestasi berkenaan dengan seleksi proposal Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) 5 Bidang untuk pendanaan tahun anggaran 2018. Pengumuman hasil seleksi tersebut dikeluarkan oleh Kementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan tinggi (Kemenristekdikti) melalui surat edaran nomor 1020/B3.1/KM/2018, Selasa (03/04/2018). Seleksi proposal PKM 5 Bidang

Lolos Seleksi PKM 5 Bidang Tahun Pendanaan 2018, UMS Tempati Ranking 2 se-PTS Read More »

UMS dan UNHASY Gelar Seminar Nasional: Satukan Pemikiran Terhadap Politisasi Agama

Politisasi agama kini menjadi hal yang penting untuk dikaji dalam dunia pendidikan. Pasalnya, politisasi agama sendiri dapat dimaknai menjadi 2 sudut pandang, yaitu positif dan negatif. Hal tersebut dapat dianggap positif ketika memiliki orientasi untuk mewujudkan kemaslahatan umat. Namun, akhir-akhir ini politisasi agama dimaknai menjadi suatu hal yang negatif lantaran terdapat penyelewengan nilai-nilai agama seperti

UMS dan UNHASY Gelar Seminar Nasional: Satukan Pemikiran Terhadap Politisasi Agama Read More »

Ikut Sukseskan Pemilgub Jateng 2018, UMS Dukung KPU Jateng Goes to Campus

Pemilihan Umum Gubernur Jawa Tengah (Pemilgub Jateng) 2018 sudah hampir menginjak waktunya. Dengan adanya hajatan besar tersebut, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Jawa Tengah berusaha memberikan sosialisasi kepada para mahasiswa yang nantinya akan menjadi pemilih. Kegiatan sosialisasi ini dilakukan melalui kerjasama antara KPU dengan kampus-kampus yang ada, salah satunya Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS). Sosialisasi yang

Ikut Sukseskan Pemilgub Jateng 2018, UMS Dukung KPU Jateng Goes to Campus Read More »