Author name: admin2

Selama 8 Tahun Mendatang, Perbedaan Awal Puasa Terjadi 2 kali, Kapan Saja?

ogyakarta, Muhammadiyah.or.id – Pemerintah telah menetapkan awal puasa 1437 Hijriyah jatuh pada tanggal 6 Juni 2016. Penetapan tersebut bersamaan dengan penetapan Muhammadiyah yang dikeluarkan melalui Maklumat 1 April 2016 dan telah diprediksi bersamaan. (Baca juga: Mengapa Pemerintah Bisa Menetapkan Awal Puasa Bersamaan? Ini Jawaban Majelis Tarjih). Apakah masih akan ada perbedaan di tahun mendatang? Berdasar […]

Selama 8 Tahun Mendatang, Perbedaan Awal Puasa Terjadi 2 kali, Kapan Saja? Read More »

UMS Luluskan 970 Mahasiswa

Sukoharjo – Wisuda merupakan momentum penting bagi para lulusan perguruan tinggi, yang dapat dimaknai sebagai akhir proses pembelajaran secara formal. Wisuda juga bisa diartikan sebagai pelepasan atas tugas-tugas akademik bagi peserta program pendidikan. “Proses pendidikan yang telah ditempuh oleh para peserta program Diploma, Sarjana dan Magister di lingkungan Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) tentu saja disertai

UMS Luluskan 970 Mahasiswa Read More »

Heri Budianto Terpilih Jadi Ketua Umum Aspikom Pusat

REPUBLIKA.CO.ID, MEDAN — Dr Heri Budianto terpilih sebagai ketua umum Asosiasi Pendidikan Tinggi Ilmu Komunikasi (Aspikom) Pusat periode 2016-2019. Dekan Fakultas Ilmu Komunikasi Universitas Mercu Buana Yogyakarta itu meraih suara terbanyak dalam pemilihan ketua umum pada Kongres Aspikom IV yang digelar di Medan, Sumatra Utara, Rabu (11/50 malam. Direktur Polcomm Institute ini meraih 93 suara

Heri Budianto Terpilih Jadi Ketua Umum Aspikom Pusat Read More »

Prihatin Hak Anak, UMS Gelar Seminar Internasional

SUKOHARJO – Dalam rangka menindaklanjuti anjangsana Menteri Riset Teknologi dan Pendidikan Tinggi (Menristekdikti), Muhammad Nuh ke Swedia, Februari lalu, Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) menggelar seminar internasional bertajuk “The First International Conference On Child-Friendly Education”. Seminar berlangsung di Gedung Moh Djazman, kemarin (11/5). Seminar ini merupakan bentuk keprihatinan terhadap situasi di negeri ini yang memiliki banyak

Prihatin Hak Anak, UMS Gelar Seminar Internasional Read More »